JKT48 hadir di Tokyo Jepang dalam rangka promosi untuk Enjoy Jakarta yang beberapa hari lalu telah dinobatkan sebagai duta pariwisata oleh Pemprov DKI Jakarta.


Member yang hadir dari perwakilan JKT48 Team J Haruka Nakagawa, Ayana Shahab, Shania Junianatha, Jessica Vania, Team KIII Thalia dan kenkyuusei Adela Yuwono.

JKT48 sebagai sister grup dari AKB48 popularitasnya sudah dikenal di Jepang dan alasan itu jugalah mengapa mereka ditunjuk langsung untuk duta pariwisata, yang harapannya dapat menambah kuota turis Jepang di Indonesia khususnya untuk Jakarta.

JKT48 haruka Nakagawa atas nama Indonesia menyambut banyak pertanyaan dan alasan mengapa wajib untuk mengunjungi Jakarta, dalam kesempatannya ia mengatakan,
"kami berharap dapat menarik banyak turis Jepang untuk datang ke Jakarta dan berharap juga bisa bersenang-senang"
Ayana melanjutkan,
"Saya akan melakukan yang terbaik untuk menarik minat orang-orang Jepang untuk datang ke Jakarta"
Haruka kembali menambahkan,
"Ya..di Jakarta ada banyak Mall besar dan bagus, banyak juga terlihat orang-orang Jepang bermain disuatu tempat disana, apalagi makanan juga sama yaitu Nasi"

"Jakarta sangat layak ditempati, dan kami juga memiliki sebuah Teater di Jakarta, bila ada kesempatan kami berharap anda dapat menonton pertunjukan kali dan berfikir! ini menarik"
Haruka Nakagawa yang telah tinggal di Jakarta kurang lebih 2 Tahun telah berjuang keras dalam mewujudkan impiannya kini ia sudah fasih berbahasa Indonesia, bahkan sudah sering muncul di televisi dalam acara-acara tertentu.(MyNavi)

Axact

MI Team

Metairuka Team yang memiliki hobi menterjemahkan segala berita dari AKB48 Groups dengan caranya masing-masing tanpa menghilangkan inti dari berita penting itu sendiri, Selamat membaca dan sebarkanlah positif kami.

Post A Comment:

0 comments:

Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !
about this article..??

Cantumkan nama / Url anda... Terima Kasih