Konser kelulusan SKE48 Matsui Jurina berjalan dengan lancar di hari pertama Toyota Stadium 29 Agustus 2015.


Awalnya mereka merasa khawatir akan datang Hujan, namun cuaca tetap berawan hingga konser berlangsung, dari pertunjukan pertama dihadirkan mulai dari pareo wa emerald, Choco no dorei hingga enam lagu berturut-turut dihadirkan.

Konser dengan judul "Rena Matsui | SKE48 graduation concert in Toyota Stadium ~ 2588DAYS ~" dihadiri sekitar 30.000 penonton memenuhi kapasitas tempat duduk, sebuah konser megah dari kelulusan member populer SKE48 Matsui Rena diselingi oleh MC Kamata Natsuki dan Takatsuka Natsuki yang sama-sama berulang tahun hari itu 29 Agustus 2015 pada sesi pertama.

Mereka berdua mengungkapkan betapa ini adalah pertama kalinya mereka bisa berulang tahun ditengah konser megah, dengan suasana hati yang tulus mereka menjabat erat konser ini dengan kegembiraan.

Konser berlangsung dengan sangat meriah 37 lagu diperdengarkan 32 lagu utama dan sisanya adalah Encore kemudian pada akhir konser SKE48 MAtsui Jurina memberikan pesan

SKE48 Matsui Jurina,
"Hari ini, dengan melihat konser yang seperti ini, apapun jadinya saya akan tetap mendukung SKE! dengan begitu saya akan bahagia"
Pada konser hari pertama ini telah terasa bahwa penyampaian perasaan untuk masa depan SKE48 begitu tulus dan nyata, begitupun dengan konser hari kedua nanti semoga Rena-chan mampu memberikan kata-kata terakhir yang membakar semangat.

Matsui Rena SKE48 Graduation Concert in Toyota Stadium
~2588 DAYS~

Hari Pertama, 29 Agustus 2015
Waktu: 15:00 JST s/d 17:00 JST
Tempat: Toyota Stadium, Prefektur Aichi

Kage-ana: Takayanagi Akane, Ego Yuna

SETLIST
M00. Overture
M01. Pareo wa Emerald
M02. Choco no Dorei
M03. 1!2!3! Yoroshiku
M04. Aozora Kataomoi
M05. Kataomoi Finally
M06. Pinokio Gun

M07. Shoujo wa Manatsu ni Nani wo Suru
M08. Hanabi wa Owaranai
M09. Bukiyou Taiyou Acoustic
M10. Hanikami Lollipop
M11. Dokuringo wo Tabesasete

M12. Aishiteraburu
M13. Antenna (Team S)
M14. Disco Hokenshitsu (Team KII)
M15. Mango No.2 (Team E)
M16. Gomen ne, Summer

M17. Yoru no kyoukasho (AKB49 Members)
M18. Hohoemi no Positive Thinking
M19. Kiseki wa Ma ni Awanai
M20. Wagamama na Nagareboshi
M21. Glory Days
M22. Cross
M23. Koi Yori mo Dream
M24. Bridge (Komposer Takagi Yumana)
M25. Sekai ga Naiteru nara

M26. 12-gatsu no Kangaroo
M27. Coqquetish Juutaichuu
M28. Sansei Kawaii
M29. Banzai Venus
M30. Oki Doki
M31. Mirai to wa?
M32. Boku wa Shitteiru

---- ENCORE ----
EN01. Kamigami no Ryouiki
EN02. Sono Saki ni Kimi ga Ita
EN03. Te wo Tsunaginagara
EN04. SKE48

MC - Matsui Rena

EN05. Maenomeri

Foto & News
Tokyopopline
Axact

MI Team

Metairuka Team yang memiliki hobi menterjemahkan segala berita dari AKB48 Groups dengan caranya masing-masing tanpa menghilangkan inti dari berita penting itu sendiri, Selamat membaca dan sebarkanlah positif kami.

Post A Comment:

0 comments:

Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !
about this article..??

Cantumkan nama / Url anda... Terima Kasih