'Gingham Check' sendiri secara harafiah berarti 'pola kotak-kotak' yang biasa digunakan sebagai pola baju, bercerita tentang kebimbangan antara rasa sayang kepada teman biasa atau rasa cinta yang bercampur seperti pola kotak-kotak.

JKT48 resmi merilis single ke-6 mereka 'Gingham Check' pada tanggal 11 Juni 2014 saat konser perilisan.


'Gingham Check' sendiri secara harafiah berarti 'pola kotak-kotak' yang biasa digunakan sebagai pola baju, bercerita tentang kebimbangan antara rasa sayang kepada teman biasa atau rasa cinta yang bercampur seperti pola kotak-kotak.

Versi Reguler
Rp 80.000
CD+DVD,Photo,Member Message Autograph Card(khusus 10,000 pembeli pertama)
Tersedia di Teater JKT48, Rakuten online, Nada Top, GRAMEDIA dan toko CD lainnya.
*Message Card dipilih secara acak.

Versi Teater
Rp 40,000
Distribusi ALFA MIDI,LAWSON terdekat di seluruh Indonesia
CD,Trump Card,Kartu “Call Gingham Check” )

Label: HITS Records
========

Regular Edition Details

CD
Gingham Check / Senbatsu
Utsukushii Inazuma / Undergirls
Kondo Koso Ecstasy
Boku Wa Ganbaru
Sakura no Hanabiratachi / All Members of Team J and Team KIII
Gingham Check (English Version) / Senbatsu

DVD
Gingham Check Music Video
Gingham Check Music Video Behind The Scene
Behind the Scene of JKT48 6th Single Senbatsu Sousenkyo

========
Theater Edition Details

CD
Gingham Check / Senbatsu
Utsukushii Inazuma / Undergirls
Kondo Koso Ecstasy
Boku Wa Ganbaru
Sakura no Hanabiratachi / All Members of Team J and Team KIII

Member Senbatsu :
Melody Nurramdhani Laksani, Jessica Veranda, Haruka Nakagawa, Shania Junianatha, Beby Chaesara Anadila, Nabilah Ratna Ayu Azalia, Rica Leyona, Devi Kinal Putri, Ghaida Farisya, Viviyona Apriyani, Ratu Vienny Fitrilya, Cindy Yuvia, Thalia, Ayana Shahab, Jennifer Hanna, Jessica Vania.
============

JKT48 Gingham Check Concert Setlist

Kageana : Melody

M01. Gingham Check
M02. Utsukushii Inazuma (Center: Shinta Naomi & Rezky Wiranti Dhike)
M03. Kondo Koso Ecstacy (Center: Jessica Veranda)
M04. Boku wa Ganbaru (Center: Haruka Nakagawa)

MC
JKT48 Sketch: Personality School.
M05. River! (Center: Chikano Rina & Melod Nurramdhani Laksani)
M06. Korogaru Ishi ni Nare (Team KIII)
M07. Shonichi (JKT48 3rd Generation)
M08. First Rabbit (Team J)
M09. Kimi Ni Au tabi Koi wo Suru
M10. Dareka no Tame ni
M11. Run Run Run! (Team KIII)
M12. Gomen ne Summer (Team KIII)
M13. Bingo! (Team KIII)
M14. Manatsu no Sounds Good (Team J)
M15. Futari Nori No Jitensha (JKT48 3rd Generation)
M16. Gokigen Naname Na Mermaid (JKT48 3rd Generation)
M17. Cinderella wa Damasarenai (Team KIII)
M18. Heavy Rotation (Team J with Rena Nozawa)
M19. Aitakatta (Team J with Rena Nozawa)
M20. Kimi No Koto Ga Suki Dakara (Team J with Rena Nozawa)
M21. Baby Baby Baby! (Team J with Rena Nozawa)
M22. Ponytail to Shushu (Team J with Rena Nozawa)

Pidato perpisahan Nozawa Rena
M23. Koisuru Fortune Cookie (Team J with Rena Nozawa)
M24. Sakuro no hanabiratachi (All Members)

Encore
E01. New Ship (Team J & Team KIII)
E02. Hikoukigumo
E03. Shoujotachi Yo (All Members)
E04. Shiroi Shirt (All Members)

Pengumuman:
☺ JKT48 akan mengadakan tur 34 provinsi di seluruh negeri
☺ Tim KII akan menggelar konser ulang tahun pertama mereka dengan syarat minimal 1.000 tiket terjual jika kurang dari itu maka konser akan dibatalkan dan uang pembelian dikembalikan.



Axact

MI Team

Metairuka Team yang memiliki hobi menterjemahkan segala berita dari AKB48 Groups dengan caranya masing-masing tanpa menghilangkan inti dari berita penting itu sendiri, Selamat membaca dan sebarkanlah positif kami.

Post A Comment:

0 comments:

Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !
about this article..??

Cantumkan nama / Url anda... Terima Kasih