Acara bincang-bincang di FujiTV dalam program "Bokura Ga Kangaeru Yoru" dengan MC HKT48 Sashihara Rino bersama Teruyuki Tsuchida sudah ditayangkan 15 April 2015.


Bincang-bincang seputar sudut pandang kaum remaja modern Jepang dan konflik sosial antar generasi beserta polemik yang terjadi saat ini, menjadi topik hangat yang trus dicermati.

Dalam siaran pertama tersebut, terjadi perdebatan yang dilancarkan dalam tema "intimidasi", MC Teruyuki Tsuchida, Rino Sashihara, Yui Yokoyama, dan Sae Miyazawa mengaku dimasa lalu pernah mengalami hal intimidasi/ diganggu.

AKB48 Yokoyama Yui mengatakan bahwa dulu saat masih duduk dibangku Sekolah Menengah Pertama ada saat-saat kelam yang harus ia lewati setiap hari, sesuatu dimana rasanya tidak nyaman.

Yui juga pernah mengatakan bahwa ia dulu sempat ingin mengadu kepada kedua orang tuanya, namun entah mengapa rasanya berat untuk diungkapkan hingga masa smp berlalu dia baru berani mengatakannya.

HKT48 Sashihara Rino menjadi MC Bokura Ga Kangaeru Yoru

Baginya mungkin saat itu ia merasa malu jika mengadu kepada orang-tuanya, dan mungkin bisa menyebabkan ia akan lebih sulit dalam menjalani hari-harinya rasa bimbang antara takut dan harus berani mengadapi kesulitan.

Pada akhirnya Yui berpesan, terutama untuk para orang tua... Bahwa jika anak anda terlihat berbeda cobalah untuk mencari tahu keadaan dilingkungan-nya, berusahalah untukmenunjukan tempat terbaik untuk anak anda.(mynavi)
Axact

MI Team

Metairuka Team yang memiliki hobi menterjemahkan segala berita dari AKB48 Groups dengan caranya masing-masing tanpa menghilangkan inti dari berita penting itu sendiri, Selamat membaca dan sebarkanlah positif kami.

Post A Comment:

0 comments:

Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !
about this article..??

Cantumkan nama / Url anda... Terima Kasih